6+ Ide Kamar Tidur Konsep Lesehan Terbaru Tahun Ini

Posted on

Rumah dengan lahan terbatas pun nyatanya bisa dimaksimal untuk ruangan yang cantik serta penataan rapi. Salah satunya kamar tidur dengan konsep lesehan lega yang diimpikan banyak orang. Untuk menata interior kamar tidur konsep lesehan cukup mudah ketimbang kamar tidur yang menggunakan ranjang ataupun spring bed.

Karena dengan konsep kamar tidur lesehan, anda bisa mudah memindahkan kasur saat akan membersihkan kamar tidur. Meski dengan ukuran yang tidak terlalu luas, anda bisa menciptakan interior ruang yang nyaman dan terasa aman untuk anggota keluarga. Inpspirasi 7 Ide Kamar Tidur Konsep Lesehan Terbaru Tahun Ini bisa anda jadikan pilihannya.

Interior kamar tidur lesehan nuansa biru yang langit sedikit pekat ini sangat cocok untuk putri anda. Pemilihan interior kamar tidur yang homey dan idealis, mempertimbangkan penempatan kasur tidur yang berada di dekat jendela.

Dekorasi yang tidak berlebihan cukup anda tempatkan rak display serta pajangan berupa boneka kesenagan anak hingga beberapa kabinet untuk kelengkapan ruang simpan. Karena dijadikan untuk kamar tidur anak, anda bisa menambahkan satu set meja belajar untuk kegiatan sekolah yang masih bersifat online agar lebih mudah.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *